Panduan Dasar Elektronika Analog dan Digital

Panduan Dasar Elektronika Analog dan Digital ini merupakan materi dasar elektronika untuk SMK Teknik Telekomunikasi yang disusun oleh Tim Fakultas Teknik dari Universitas Negeri Yogyakarta.

Cuplikan materinya seperti berikut ini:

Panduan Dasar Elektronika Analog dan Digital

"...Resistor disebut juga dengan tahanan atau hambatan, berfungsi untuk menghambat arus listrik yang melewatinya. Satuan harga resistor adalah Ohm. ( 1 MW (mega ohm) = 1000 KW (kilo ohm) = 106 W (ohm)). Resistor terbagi menjadi dua macam, yaitu :

1. Resistor tetap, yaitu resistor yang nilai hambatannya relatif tetap, biasanya terbuat dari karbon, kawat atau paduan logam. Nilainya hambatannya ditentukan oleh tebalnya dan panjangnya lintasan karbon. Panjang lintasan karbon tergantung dari kisarnya alur yang berbentuk spiral..."

"...Rangkuman 2:
1. Resistor, Kapasitor dan Induktor termasuk ke dalam komponen pasif.

2. Nilai resistor dan kapasitor dapat diketahui dengan melihat kode warna dan angka yang terdapat pada resistor dan kapasitor.

3. Induktor memiliki unsur resistansi dan induktansi jika digunakan sebagai beban dalam sumber tegangan AC, sedangkan bila digunakan sebagai beban pada sumber tegangan DC hanya akan menghasilkan unsur resistansi. ..."
 
"...Sistem desimal dan biner
Dalam sistem bilangan desimal, nilai yang terdapat pada kolom ketiga pada Tabel 11, yaitu A, disebut satuan, kolom kedua yaitu B disebut puluhan, C disebut ratusan, dan seterusnya. Kolom A, B, C menunjukkan kenaikan pada eksponen dengan basis 10 yaitu..."

Itu tadi cuplikan materi dalam modul Pdf Panduan Dasar Elektronika Analog dan Digital ini. Materi yang cukup baik untuk dijadikan pegangan dan referensi dalam belajar elektronika dasar.

Untuk mendownload file Pdf lengkap dari materi Panduan Dasar Elektronika Analog dan Digital ini sobat tinggal klik di link ini: Download Panduan Belajar Elektronika Dasar

Terkait tentang PDF Elektronika :

0 komentar:

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | cheap international calls